Final Project Struktur Data F (2021)

Ide Final project ini merupakan sebuah aplikasi yang tujuannya adalah mencari distance dan shortest path dari rute berlari. Masalah yang terkadang dijumpai adalah dimana seorang individu ingin berlari ke satu tempat ke tempat lainnya tanpa mengetahui jarak dan rute terbaik tempat yang dituju. Runner Path berfungsi untuk menjadi solusi dari masalah itu. Dengan memanfaatkan struktur data Graph dalam algoritma Dijkstra untuk mencari shortest path, menggunakan adjacency matrix hal tersebut dapat digapai. Project ini diberi nama Runner Path. Runner Path merupakan GUI based application menggunakan struktur data Graph dan algoritma dijkstra dalam pengimplementasian programnya. GUI dibangun memanfaatkan Java AWT Library. Runner Path menggunakan Weighted Directed Graph dalam pembentukan peta rute dan memiliki empat fitur yaitu path (rute) dengan input START (tempat bermula), dan END (tempat berakhir). Fitur Distance (jarak) yang akan ikut terhitung dengan weight yang dialokasikan dal...